Like and Share

PENYALUR ALAT PERAGA PENDIDIKAN | PAUD | TK | SD | SMP | SMA | SMK

TUTORIAL

Spesifikasi Teknis Alat Permainan Educatif (APE) PAUD


Spesifikasi Teknis Alat Permainan Educatif (APE) PAUD - Spesifikasi Teknis Alat Peraga Pendidikan



SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF (APE) PAUD










1.
Jumlah Barang 170 paket




2.
Spesifikasi teknis komponen dalam 1 paket sebagai berikut :







A. APE Kognitif dan Bahasa




No
Nama Komponen

Spesifikasi Fisik/Isi
Jumlah

1
Landasan

Ukuran: Minimal p.450 mm x l.175 mm x t.77 mm                                                  
1 buah



Bahan : Plastik
Memiliki laci untuk menyimpan manik dan benang; laci tarik untuk memasang kartu soal; tempat untuk memasang kartu bergambar dan kartu proses; dan lubang-lubang untuk memasang stik/benang.

2
Poster Bergambar Tematik

Ukuran: minimal p.410 mm x l.275 mm x t.2 mm                                                                                          Bahan : Plastik                                                                                                    Warna : Full Colour                                                      
Minimal : 10 lembar



Sebagai alat permainan yang dapat mengenalkan berbagai bentuk dan warna, aneka benda, dan konsep bilangan.
Memuat gambar dalam minimal 10 tema yang berbeda, masing-masing mengandung cerita bermuatan karakter sesuai dengan tingkat perkembangan anak.

3
Kartu Soal

Ukuran: minimal p.390 mm x l.60 mm x t.2 mm                                                                                                         Bahan : Plastik Warna : Full Colour
Minimal : 12 lembar



Sebagai alat permainan untuk menunjukkan benda/warna pada Poster Bergambar Tematik yang harus dibilang.
Memuat bentuk, warna, atau objek-objek tertentu dalam Poster Bergambar Tematik, yang mendukung aktivitas bermain dan belajar.

4
Kartu Proses

Ukuran: minimal p.80 mm x l.77 mm x t.1,5 mm                                                             Bahan : Plastik                                                                                                         Warna : Full Colour
Minimal 45 kartu



Sebagai alat permainan yang dapat memahamkan berbagai proses yang terkait dengan peristiwa di sekitar.
Memuat gambar-gambar yang menjelaskan berbagai proses atau peristiwa alamiah yang penting untuk diketahui oleh anak sesuai dengan tingkat perkembangannya.

5
Stik

Ukuran: minimal p.95 mm x diameter 5 mm                                                                                                 Bahan : Plastik
7 batang



Sebagai media untuk memasukkan manik dalam aktivitas permainan membilang benda/warna.
Bersifat lentur dan tumpul, sehingga tidak mudah patah dan tidak berbahaya.

6
Tali

Ukuran: minimal p.325 mm x diameter 3 mm                                                                                             Bahan : Benang Polyester
7 buah



Sebagai media untuk memasukkan manik dalam aktivitas meronce sambil membilang benda/warna.
Jenis tali tidak terlalu kaku agar aktivitas meronce dapat berjalan efektif.

7
Manik

Ukuran: minimal tinggi 7 mm x diameter 22,5 mm                                                        Bahan : Plastik                                                                                                                                                                       Sebagai media permainan membilang benda/warna.
70 butir



Terbuat dari bahan dan pewarna nontoksik, sehingga tidak berbahaya bagi anak-anak.

8
Buku Petunjuk Penggunaan

Ukuran : minimal 14,5 cm x 20 cm                                                                                     Bahan  : minimal Kertas HVS  70 gram                                                                    Cetak   : minimal 4 Warna
1 eks



Berisi penjelasan produk dan petunjuk penggunaannya.




Sebagai manual user yang berisi panduan mengoperasikan APE ini.








B. APE Calistung




No
Nama Komponen

Spesifikasi Fisik/Isi
Jumlah

1
Tas Penyimpan Komponen

1 Buah Tas Kemasan
Minimal: p.37 cm x l.28,5 cm x t.7 cm



Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS



Memiliki ruang yang memungkinkan setiap komponen (huruf, angka dan kartu-kartu) ditempatkan terpisah dalam kantong-kantong sesuai dengan fungsinya secara rapi




2
Papan Permainan

1 Buah Papan Permainan
Minimal : p.69 cm x l.38 cm x t.2,4 cm



Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS



Memiliki dua sisi : sisi depan sebagai media permainan, sisi sebaliknya sebagai media pembelajaran,






Ada sirkuit pada media permainan yang bisa di gunakan untuk mengoperasikan bidak.

3
Bidak Huruf

Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS
Minimal : p.1,5 cm x l.1,5 cm x t.1 cm



105 buah huruf konsonan




55 buah huruf vokal


4
Bidak Angka dan Simbol Matematika

110 buah angka, 50 buah simbol
Minimal : p.1,5 cm x l.1,5 cm x t.1 cm


Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS



Simbol yg digunakan adalah: +, -, x, :, =, <, dan >, dg catatan < dan > dijadikan satu




5
Kartu Tema

16 kartu
Minimal : p.3,75 cm x l.3.75 cm x (t.1 mm dengan t.tepi 2 mm)



Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS

6
Kartu Permainan

Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS
Minimal : p.10 cm x l.3,75 cm x (t.1 mm dengan t.tepi 2 mm)



185 kartu, terdiri dari :85 Kartu permainan aritmatika



100 Kartu permainan bahasa

7
Kartu Konsep

Bahan : Plastik HIPS/PP/ABS
Minimal : p.3,75 cm x l.3,75 cm x (t.0.75 mm dengan t.tepi 1.5 mm)



140 kartu terdiri dari :100 kartu gambar + 30 kartu angka + 10 simbol

8
Buku Petunjuk Penggunaan

1 eksemplar Buku Petunjuk Penggunaan
Minimal : 14 cm x 20 cm



Bahan  : Kertas HVS  70 gram



Cetak Isi minimal : 4 Warna



Cetak Cover minimal : 4 Warna







C. Peraga Mengajar




No
Spesifikasi


1
Kategori Buku
:
Buku Peraga untuk Mengajar


2
Halaman Isi
:
Minimal 20 halaman


3
Kertas Cover
:
Minimal Art Paper 210 gram


4
Kertas Isi
:
Minimal Art Paper 210 gram


5
Cetak Cover
:
Full Color


6
Cetak Isi
:
Full Color


7
Penyelesaian
:
Jahit Benang/Perfect Bending (lem panas)/Hard Cover/Spiral


8
Jumlah judul
:
5 judul


9
Kompetensi
1
Kompetensi Profesional




2
Kompetensi Pedagogik


10
Sub Kompetensi
:
Memahami pemberian rangsangan pendidikan, pengasuhan, dan perlindungan.




1
Mengenal cara-cara pemberian rangsangan dalam pendidikan, pengasuhan, dan perlindungan secara umum.




2
Memiliki keterampilan dalam melakukan pemberian rangsangan pada setiap aspek perkembangan.




:
Melaksanakan proses pendidikan, pengasuhan, dan perlindungan:




1
Memilih dan menggunakan media yang sesuai dengan kegiatan dan kondisi anak.




2
Memberikan motivasi untuk meningkatkan keterlibatan anak dalam kegiatan.




3
Memberikan bimbingan sesuai dengan kebutuhan anak.














D. Audio Elektronik PAUD




No
Spesifikasi 


1
Dimensi
:
Panjang  7 cm



:
Lebar  4,2 cm



:
Tinggi 16 cm


2
Berat
:
 59 gram


3
Kelengkapan
a
Charger baterai



b
Tombol volume



c
Tombol power( on/off) unik



d
Warna menarik



e
Pegangan nyaman, berbentuk tokoh TIKO yang lucu



f
Terdapat Memory Data


4
Fungsi/Kegunaan
a
Digunakan bersama talking book / buku materi TK/PAUD



b
Mendukung pembelajaran menjadi lebih menarik



c
Operasionalnya mudah



d
Tempo suara dapat diatur sesuai kebutuhan


5
Kategori Buku
:
Buku Aktivitas Anak TK/PAUD



Halaman Isi
:
Minimal 20 halaman



Kertas Cover
:
Minimal Art Carton 190 gram



Kertas Isi
:
Minimal HVS 70 gram



Cetak Cover
:
Minimal Full Color



Cetak Isi
:
Minimal 2 Warna



Penyelesaian
:
Kawat/Jahit Benang/Spiral



Jumlah judul
:
Minimal 26



Kompetensi
a
Lingkup Perkembangan Agama dan Moral




b
Lingkup Perkembangan Kognitif




c
Lingkup Perkembangan Motorik




d
Lingkup Perkembangan Sosial Emosional




e
Lingkup Perkembangan Bahasa